Laman

Minggu, 27 Juni 2021

RPP KIMIA ( KONFIGURASI ELEKTRON)

 

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

(KHUSUS COVID 19)

Nama Sekolah

:

SMK Kesehatan Bina Dharma Pontianak

Mata Pelajaran

:

Kimia

Keahlian

:

1.      Asisten Keperawatan

 

 

2.      Farmasi Klinis dan Komunitas

Kelas/Semester

:

X / Ganjil

Tahun Ajaran

:

2020 / 2021

Alokasi Waktu

:

10 JP @20 Menit

 

A.    Kompetensi Dasar

3.      Pengetahuan

:

3.2

Menganalisis pola konfigurasi elektron struktur atom kaitannya dengan letak unsur dalam tabel periodik dan sifat keperiodikannya

IPK

:

3.2.1

Menjelaskan konsep/hukum/ teori yang terkait dengan komposisi materi dan satuan senyawa..

 

3.2 2.

Menjelaskan perbedaan atom, molekul, dan ion.

 

3.2 3.

Menentukan komposisi unsur dari suatu senyawa.

 

3.2 4

Membedakan rumus empiris dan rumus molekul.

 

3.2 5.

Menentukan rumus empiris suatu senyawa berdasarkan komposisi unsur dari senyawa yang terbentuk.

 

3.2 6.

Menentukan rumus molekul berdasarkan rumus empiris.

 

3.2 7.

Menyetarakan persamaan reaksi kimia sederhana.

 

3.2 8.

Menjelaskan sistem periodik bentuk panjang/modern.

 

3.2 9.

Menjelaskan perbedaan sistem periodik Mendeleyev dan sistem.

4.      Keterampilan

:

4.2

Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron dan sifat keperiodikannya

     IPK

 

4.2.1.

Menentukan letak unsur dalam tabel periodik berdasarkan konfigurasi elektron dan sifat keperiodikannya

                       

B.     Tujuan Pembelajaran

Melalui kegiatan pembelajaran dengan materi unsur senyawa dan campuran, menggunakan model pembelajaran langsung dipadukan dengan metode Diskusi, Tanya jawab, Post-test dan penugasan melalui pendekatan saintific  siswa dapat menjelaskan Struktur Atom dan Sistem Periodik unsur.

 

C.    Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

1.      Pendahuluan

a.       Guru megucap salam dan memberikan link untuk memulai pelajaran daring

b.      Guru mengecek yang yang sudah masuk ke link dan memulai pelajaran

 

2.      Kegiatan Inti

a.      Mengamati

ü  Guru meminta siswa untuk melihat yang di share screen zoom

ü  Guru meminta siswa untuk melihat materi Struktur atom dan tabel periodik paa buku paket.

b.      Bertanya

ü  Bagaimana bagaimana partikel-partikel tersusun dalam atom?

ü  Bagaimana mebedakan golongan dan periode dalam tabel periodik?

 

c.       Mengumpulkan informasi :

ü  Mendiskusikan bahan ajarterkait perkembangan model atom Bohr dan mekanika kuantum.

ü  Mendiskusikan bahan ajar tentang konfigurasi elektron.

ü  Menganalisis hubungan konfigurasi elektron dengan nomor atom.

ü  Menganalisis hubungan antara keperiodikan unsur (golongan dan periode) dengan nomor atom dan konfigurasi elektron.

ü  Mempelajari pengertian isotop, isobar dan isoton melalui analisis nomor atom dan nomor massa beberapa contoh kasus pada unsur.

 

d.      Mengasosiasikan

ü  Menyimpulkan bahwa golongan dan periode unsur ditentukan oleh nomor atom dan konfigurasi elektron.

 

e.       Mengkomunikasikan

ü  Mempresentasikan abstraksi hasil pembelajaran menggunakan tata bahasa yang benar dan memanfaatkan teknologi informasi.

3.      Penutup

a.       Guru menayakan apa yang tidak di pahami dari materi di pembelajaran jarak jauh

b.      Guru memberikaninformasi tentang metode pembelajaran jarak jauh untuk pertemuan berikutnya

c.       Guru mengucapkan salam

 

D.     Media  dan Sumber belajar

1.       Media : Laptop, HP, Power point, Video Tutorial, WA,  

2.      Sumber belajar : Modul, Intenet, buku paket

 

E.     Materi Pokok

1.      Struktur atom Bohr dan mekanika kuantum.

2.      Nomor atom dan nomor massa

3.      Sistem Periodik Unsur

4.      Konfigurasi elektron

5.      Golongan

6.      Periode

 

F.     Penilaian

1.      Sikap

:

Sikap Selama PJJ dilihat dari ketepatan waktu, menggunkan seragam sekolah dan absensi kehadiran

2.      Pengetahuan

:

Tes online berupa Pilihan ganda, Uraian dan Hasil belajar Kelompok

3.      Keterampilan

:

Keterampilan dinilai dari ketepatan waktu siswa dalam mengumpulkan tugas dan kerapihan penulisan tugas yang diberikan

 

 

 

 

Pontianak, 10 Desember 2020

Mengetahui,

Kepala Sekolah SMK Kesehatan Bina Dharma Pontianak

Guru Mata Pelajaran

 

 

 

Uly Sri Rezeki, S.Tr, Keb

 

 

 

Sri Murniati, S.Pd

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar